Pengaruh antara Kunci Nada pada Musik terhadap Penurunan Tingkat Kecemasan

Tugas Akhir/Skripsi Psikologi
Disusun oleh: Laksmi P. Adaninggar
Universitas Airlangga
Program Studi: Psikologi
Fakultas: Psikologi

Intisari:

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah ada perbedaan pengaruh kunci nada pada musik terhadap penurunan tingkat kecemasan, ditinjau dari kunci nada C mayor dan kunci nada A mayor. Oleh karena itu, kunci nada yang dimaksud dalam penelitian ini adalah kunci nada C mayor dan kunci nada A mayor, dan akan diselidiki apakah terdapat perbedaan pengaruh yang signifikan di antara kunci nada C mayor dan kunci nada A mayor. Dengan demikian akan ditemukan apakah ada perbedaan pengaruh kunci nada pada musik terhadap penurunan tingkat kecemasan.

Penelitian dilakukan pada mahasiswa di Fakultas Psikologi Universitas Airlangga, Surabaya dengan jumlah subjek penelitian sebanyak 30 orang, yang terdiri atas 5 orang laki-laki dan 25 orang perempuan yang meliputi mahasiswa angkatan 2007 - 2008. Alat pengumpulan data berupa kuesioner kecemasan, yaitu Clinical Anxiety Scale (CAS) versi tahun 1992, yang terdiri dari 25 butir aitem yang disusun oleh Bruce A. Thyer. Analisis data dilakukan dengan menggunakan teknik statistik t-test, dengan bantuan komputer yang menggunakan program statistik SPSS 15.0.

Dari hasil analisis data penelitian, diperoleh nilai thitung sebesar -0,742 dengan p sebesar 0,465. Hal ini menunjukkan bahwa tidak terdapat perbedaan penurunan tingkat kecemasan yang signifikan di antara kelompok yang mendengarkan musik berkunci nada C mayor dengan yang berkunci nada A mayor. Dengan demikian, maka dapat disimpulkan bahwa tidak ada perbedaan pengaruh kunci nada pada musik terhadap penurunan tingkat kecemasan, ditinjau dari kunci nada C mayor dan A mayor.
Read more

Judul Skripsi Psikologi 2

Berikut ini kumpulan contoh judul skripsi psikologi. Klik judul skripsi untuk melihat intisari skripsi.

Hubungan antara Penerimaan terhadap Sistem Performance Appraisal dengan Semangat Kerja pada Karyawan STIKOM BALI

Hubungan antara Coping Strategy dgn Kenakalan Remaja Awal di Panti Asuhan Arrahmah Kediri

Hubungan Persepsi Penerimaan Dukungan Sosial Dengan Tingkat Stres pada Wanita Dewasa Madya terkait dengan Perubahan Fisik

Hubungan Antara Tingkat Kecerdasan Spiritual Dengan Tingkat Stres Dalam Menghadapi Masa Pensiun Pada Pegawai Kantor Departemen Agama Kota Surabaya

Perbedaan Penyesuaian Sosial Remaja Ditinjau Dari Urutan Kelahiran

Pengaruh Perceived Susceptibility, Perceived Severity, Perceived Benefits dan Perceived Barriers thd Intensi Berhenti Merokok

Penyesuaian Perkawinan pada Individu yg Menikah Kembali di Usia Lanjut

Hubungan antara Health Locus of Control dgn Perilaku Sehat pada Penderita Lupus di Poli Rematologi IRJ RSUD Dr Soetomo Surabaya

Hubungan Tingkat Kecerdasan Spiritual thd Tingkat Resiliensi Remaja Korban Lumpur Lapindo

Dinamika Emosi Laki-laki Lanjut Usia Ketika Berperan sbg Caregiver bagi Pasangan

Hubungan antara Tingkat Depresi dgn Kecenderungan Berperilaku Sehat pada Penderita Diabetes Mellitus

Study Perbedaan Perilaku Organizational Citizenship Bahavior antara Karyawan Tetap dgn Karyawan Outsourcing di Bagian Produksi PT Air Mancur

Hubungan antara Tingkat Otoritas Orang Tua dgn Tingkat Kompetensi Sosial pada Remaja

Hubungan antara Servant Leadership dgn Organizational Citizenship Behavior pada Dosen Instritut Teknologi Sepuluh November Surabaya

Hubungan Antara Pengelolaan Emosi dgn Kecemasan pada Penderita Acne Vulgaris di Rumah Sakit Dr.Soedono Madiun

Perbedaan Tingkat Servant Leadership Ditinjau dari Tipe Kepribadian Myers Briggs di Universitas Brawijaya

Perbedaan Loyalitas Pelanggan Ditinjau dari Kepribadian Myers Briggs

Hubungan antara Servant Leadership dgn Efektifitas Tim pada Tim PHKI-Jurusan di Institut Teknologi Sepuluh November

Perbedaan Self-regulated Learning Mahasiswa Ditinjau dari Persepsi thd Pola Asuh Orang Tua

Kematangan Emosi Peserta Didik Cerdas dan/atau Berbakat Istimewa di Kelas Akselerasi SMP Negeri 1 Madiun

Perbedaan Tingkat Stres Kerja pada Kepala Sekolah Ditinjau dari Status Sertifikasi dan Lamanya Menjabat

Hubungan Antara Penalaran Moral dengan Sikap Remaja Terhadap Perilaku Menyontek Pada Remaja Akhir di SMA

Perbedaan Kecemasan Menjelang Menopause antara Ibu Bekerja dengan Ibu tidak Bekerja

Hubungan antara Dukungan Sosial dgn Kecenderungan Bunuh Diri pada Narapidana di Rutan Klas I Surabaya

Dinamika Peran Orang Tua yg Mendidik Anaknya dgn Homeschooling

Peran Dukungan Keluarga pada Pengguna Narkoba yg Mengalami Kecenderungan Depresi Selama Rehabilitasi

Gangguan Obsesif-Kompulsif pada Individu Perfeksionis

Perbedaan Perjuangan Menjadi Sukses Ditinjau dari Jenis Kelamin dan Urutan Kelahiran pada Masa Muda

Kinerja Guru Sekolah Dasar Program Full Day School

Hubungan antara Tingkat Kecerdasan Spiritual dgn Tingkat Moralitas Santri Pondok Pesantren Nasrul Ulum Pamekasan

Hubungan Tingkat Kohesivitas Kelas thd Tingkat Motivasi Berprestasi Siswa SMP Al-Falah Delta Sari

Hubungan antara Komparasi Sosial thd Teman Sebaya dgn Kecenderungan Merokok di Tempat Umum

Pola Perilaku Sehat pada Penderita Diabetes Mellitus (Studi Kasus)

Studi Kualitatif Kepribadian Organisasi dgn Analisis Metafor

Hubungan antara Konformitas Kelompok dgn Kecenderungan Agresi pada Anggota Kelompok Balap Motor Liar

Hubungan Lokasi Minimarket dgn Loyalitas Pelanggan

Hubungan Psychological Capital dgn Job Performance pada Salesperson Mobil

Strategi Personal Branding di Tempat Kerja
Read more

Judul Skripsi Psikologi

Berikut ini kumpulan contoh judul skripsi psikologi. Klik judul skripsi untuk melihat intisari skripsi.

Peranan Kecerdasan Spiritual pada Kepuasan Kerja

Penerimaan Diri Pada Ibu Dengan Anak Penderita Scoliosis

Resiliensi Pada Ibu yang Mengidap HIV/AIDS

Penerimaan Diri Terhadap Orientasi Seksual Pada Homoseksual

Pengaruh Brain Gym terhadap Tingkat Communication Apprehension pada Mahasiswa Remaja Akhir Angkatan 2008 Fakultas Psikologi Universitas Airlangga

Kecerdasan Emosi pada Investor dalam Bertransaksi Saham

Pengaruh Persepsi Nasabah Terhadap Kualitas Layanan dan Switching Costs Pada Loyalitas Nasabah PT. Bank Mandiri Tbk. Cabang Surabaya

Hubungan antara Persepsi Bawahan terhadap Efektivitas Supervisor dalam Pendelegasian Wewenang dengan Pemberdayaan Psikologikal

Hubungan Dukungan Sosial Dengan Psychological Well Being Pada Orang Dengan HIV/AIDS (ODHA)

Hubungan Antara Penerimaan Diri dengan Kecenderungan Bunuh Diri pada Pelajar SMA yang Mengalami Bullying di Kelas X SMK X Surabaya

Pengaruh Kualitas Layanan dan Sikap Pada Inovasi Produk Terhadap Loyalitas Pelanggan BreadTalk di Surabaya

Penyelesaian Masalah Perempuan Sebagai Orangtua Tunggal Dalam Mengatasi Dampak Psikososial Selama Krisis Ekonomi

Hubungan antara Persepsi terhadap Figur Attachment dengan Penyesuaian Sosial Remaja Awal di SMP Negeri 12 Surabaya

Hubungan antara Persepsi terhadap Kualitas Pendidikan di Sekolah dengan Tingkat Kecenderungan Pengambilan Keputusan untuk Menggunakan Jasa Lembaga Bimbingan Belajar Berdasarkan Proses Pengambilan Keputusan Konsumen

Perbedaan Intensi Membeli Ditinjau dari Jenis Toko dan Tingkat Trust di Kalangan Mahasiswa

Hubungan Antara Tingkat Stres Kerja Dengan Intensi Bertindak Agresi Pada Guru Sekolah Dasar Luar Biasa Bagian C

Hubungan Antara Emotional Labor Process (Surface Acting dan Deep Acting) Terhadap Employee Wellbeing Pada Perawat Instalasi Rawat Inap RS Bhayangkara Wilayah Surabaya

Pengaruh Persepsi Pola Asuh Orang Tua terhadap Perilaku Antisosial Remaja

Perbedaan Perilaku Prososial Remaja Ditinjau dari Persepsi Pola Komunikasi Keluarga

Pengaruh antara Kunci Nada pada Musik terhadap Penurunan Tingkat Kecemasan

Dinamika Kecerdasan Emosi Guru Honorer yang Mengajar di SMAN 11 Surabaya

Hubungan Antara Persepsi Guru Mengenai Kepemimpinan Kepala Sekolah dengan Perilaku Asertif Guru di SMPN 4 Pagerwojo, Tulungagung

Motivasi Belajar pada Warga Belajar Paket C di Yasdikrama

Pemaknaan terhadap Virginitas pada Pekerja Seks Komersial (PSK) yang Berstatus Sebagai Mahasiswi

Perbedaan Loyalitas Pasien Ditinjau dari Persepsi Pasien Terhadap Kualitas Layanan dan Status Pasien pada Instalasi Rawat Jalan di Rumah Sakit Bhayangkara Samsoeri Mertojoso Surabaya

Perbedaan Kepatuhan Pengobatan Ditinjau Dari Orientasi Health Locus of Control pada Pasien Penderita Tuberkulosis Paru Di RSP Dungus - Madiun

Pengaruh Dukungan Sosial dan Tingkat Kemandirian terhadap Motivasi Kerja pada Penyandang Cacat Tubuh di Tiara Handicraft Surabaya

Perbedaan Tingkat Successful Aging Ditinjau dari Keterlibatan Sosial

Hubungan antara Kecerdasan Emosi dengan Interaksi Sosial dalam Kelompok Teman Sebaya pada Remaja Tuna Rungu

Hubungan Antara Kepuasan Kerja Karyawan dengan Komitmen Organisasi Karyawan

Hubungan Antara Identitas Etnis dengan Munculnya Etnosentrisme pada Etnis Tionghoa

Perilaku Seksual Aman pada Pria Homoseksual (Gay)

Program Pelatihan Kepemimpinan untuk Jabatan Struktural di Kantor Administrasi dan Rektorat Universitas Airlangga

Hubungan antara Sikap Belanja Online dengan Minat Belanja pada Pria Pekerja di Surabaya

Peran Ayah Bagi Ibu Dalam Proses Pemberian ASI Pada Bayi

Studi Deskriptif Mengenai Konsep Diri Akademik dan Perencanaan Karier Pada Remaja Yang Memiliki Orangtua Sebagai Tenaga Kerja Indonesia

Hubungan Antara Tingkat Optimisme Dan Tingkat Stres Pada Penderita Kanker Payudara Stadium Lanjut Yang Sedang Menjalani Kemoterapi Pasca Operasi
Read more